Rabu, 26 Januari 2011

Kura-Kura Terunik Di Dunia

1. Black-knobbed Map Turtle

Kura-kura yang disebut Black-knobbed Map Turtle ini adalah salah satu spesies kura-kura dari Amerika Serikat. Spesies ini menghabiskan sebagian besar hari berjemur di pohon-pohon tumbang dan mampu melompat dengan cepat ke dalam air saat dirinya merasa terancam. Mereka mencari perlindungan di dasar sungai dan di antara cabang-cabang pohon yang tumbang.

2.Kura-kura Leher Panjang
http://img196.imageshack.us/img196/5613/easternlongneckedturtle.jpg
Kura-kura ini tidak hanya aneh karena penampilannya saja, tetapi juga karena sebagian sifatnya. Ketika merasa terancam, Eastern Long-necked Turtle akan memancarkan bau berbentuk cairan, untuk itulah sebabnya kura-kura ini juga dikenal sebagai, “binatang yang buruk tabiatnya.”

 3. Mata mata (Chelus Fimbriatus)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh3KM1bTyCnakhMgFi6I4J8YIiUgUtyROD-FfAalzltZUYn_pWa8qFnjKO7Jijs9bXZHZ3Fy5rCemomooBHYx10u42YEEq4PM26icpR6Qz8bw-u0CqOmbiUPBEO3O1de-_E189nihfTkIs/s400/Mata+mata.jpg
Cangkangnya menyerupai sepotong kulit kayu, dan kepalanya menyerupai daun-daun berguguran. Media hidupnya adalah didalam Air.

4. Cantor’s Giant soft-shelled Turtle (Pelochelys Cantorii)
http://i40.tinypic.com/51yc91.jpg 
Ini spesies yang tampak aneh bernama Cantor’s Giant Soft-shelled Turtle merupakan salah satu spesies kura-kura air tawar yang memiliki lebar kepala dan mata yang kecil dekat ujung moncongnya. Kura-kura ini dapat tumbuh hingga 6 meter (sekitar 2 meter) panjangnya dan beratnya lebih dari 100 pound (sekitar 50 kilogram).

5. Kura-kura berkepala besar (Platysternon Megacephalum)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjjW8Bt8Vik9dxy_dq96dP60NIHyvha1LhDK4Ih3bm0i9OtsTS-S1ey_9oY3jS2BslAh9nWwVXapWwhl-cdTEC_2JkG75Acrw0Nj5XbWDnqaLZb2ngvfjD_t64wv5ttKFCbvd66i5jKcJ0/s400/Big-headed+Turtle.jpg
Selain model kepalanya yang sangat besar, kura-kura ini diketahui mampu memanjat dengan cepat. Habitatnya berada didekat aliran sungai yang jernih.

6.Common Snapping Turtle (Chelydra serpentina)
http://indobestseller.files.wordpress.com/2009/10/common_snapping_turtle.jpg
Pada tahun 2006, Snapping Turtle dinyatakan sebagai reptil negara bagian New York setelah populer diperdagangan Internetional. Jenis ini adalah jenis kura-kura air tawar terbesar daripada yang bisa ditemukan di Kanada, Meksiko. Spesies ini dan species Alligator Snapping Turtle, secara luas biasa dikenal sebagai kura-kura raksasa.
Dalam beberapa tahun belakangan ini, Common Snappers terus diburu untuk dijadikan sup kura-kura. Kura-kura ini mampu hidup sampai 47 tahun di penangkaran, sedangkan usia individu liar diperkirakan hanya mampu hidup sekitar 30 tahun saja.

7.Alligator Snapping Turtle (Macrochelys Temminckii)
http://indobestseller.files.wordpress.com/2009/10/macrochelys-temminckii-2.jpg
Alligator Snapping Turtles adalah salah satu jenis kura-kura air tawar terbesar di dunia. Spesies ini akan memakan hampir binatang apa saja yang ditemukannya dan juga dikenal mampu membunuh buaya, ular, dan bahkan kura-kura selain sejenisnya. 

Itula 7 kura-kura terunik di dunia Versi : (^_^)SEIZE THE DAY(^_^)

Komentar :

ada 0 komentar ke “Kura-Kura Terunik Di Dunia”

Posting Komentar

Category

Widget is Blogumus

Info Pengunjung

Shoutmix

 

Followers

Revolver Maps

Blog Statistic

This Blog is proudly powered by Blogger.com | Template by Angga Leo Putra